PEMBUKAAN BEASISWA PEMPROV JABAR PERIODE 2018/2019
Posted by Subdit Kesejateraan Mahasiswa on 11:16
Telah dibuka kembali Beasiswa Pemprov Jawa Barat khusus untuk
mahasiswa yang berasal dari Jawa Barat yang memiliki KTP dan Kartu Keluarga Jawa Barat.
Persyaratan :
A.
Kategori Umum
1.
Mahasiswa S1, dan S2
2.
Tidak ada minimal IPK
3.
Tidak sedang menerima beasiswa dari pihak manapun
4.
Semester 2-6 (untuk S1)
5.
Semester 1-2 (untuk S2)
6.
Memiliki KTP dan KK Jawa Barat
Berkas
dan formulir persyaratan silahkan download DISINI
Batas
akhir pengumpulan berkas tanggal 25 Mei 2018 Pukul 12.00 WIB
Berkas
dikumpulkan di Loket Beasiswa Kampus IPB Dramaga Lt. 1.
Terima
kasih.
Subdit
Kesejahteraan Mahasiswa
Direktorat
Kemahasiswaan dan Pengembangan Karir IPB
Facebook
: Beasiswa Ipb
Sms
: 085778681752
Telpon
: 0251-8624067
STUDENT
FIRST,
trust,
respect and responsibility